Tradisi Sedekah Bumi, Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Ajak Warga Selalu Bersyukur

    Tradisi Sedekah Bumi, Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Ajak Warga Selalu Bersyukur

    TUBAN, – Dari berbagai kalangan hadir dengan niat bersedekah dari apa yang telah dimiliki usai musim panen raya sebagai bentuk wujud bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rejeki yang sudah diterima. Hari ini banyak di wilayah Kecamatan Kenduruan melaksanakan sedekah Bumi, termasuk salah satunya diadakan di Sendang Krajan Dusun Krajan Desa Tawaran Kecamatan Kenduruan Kabupaten Tuban, Senin, ( 15 / 05 / 2023 ).

    Babinsa Tawaran Koramil 0811/11 Kenduruan Sertu Eko mengatakan, acara Sedekah bumi di Desa Tawaran ini sudah menjadi Tradisi dilaksanakan di Sendang yang merupakan tempat sumber mata air alami, dan sejak dahulu sampai dengan sekarang sumber mata air ini tidak pernah mengering, dan dijadikan sumber kehidupan untuk kebutuhan warga sehari hari.

    “Saya harapkan warga masyarakat untuk selalu bersyukur atas nikmat Allah SWT, ” Harap Babinsa.

    Lanjut Babinsa, Di Sendang ini juga dibangun tempat pemandian untuk umum, sehingga setelah acara do’a bersama dan rangkaian acara selesai terutama anak-anak kecil banyak yang langsung mandi di tempat Pemandian tersebut, untuk menyegarkan badan.

    “Banyak dari pendatang luar daerah yang juga mandi di sendang, ” Imbuh Babinsa.

    Bpk. Edi Sudrajad (59Th) mengatakan, Dengan kehadiran Babinsa sebagai Aparat Teritorial dan anggota Kepolisian yang diundang sebagai tamu kehormatan menunjukkan keakraban dengan warga dan para tokoh Masyarakat sehingga kegiatan ini juga dapat mempererat hubungan TNI, Polri dengan masyarakat.

    “Acara ini dapat menambah kerukunan antar sesama warga dan aparat TNI Polri, ” Ucap Bpk. Edi.

    Acara yang digelar dengan Doa bersama dan setiap warga membawa jajanan Tradisonal khas pedesaan yang diikuti oleh seluruh warga Dusun Krajan berjalan dengan khidmat dan meriah. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tuban Berhasil Amankan Sekelompok...

    Artikel Berikutnya

    Pimpin Apel Perdana, Kapolres Tuban Ingatkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Pastikan Lancar Dan Aman, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Kawal Pendistribusian Kotak Suara Pemilu Tahun 2024
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Ciptakan Lingkungan sekolah yang berkolaboratif, TK Ngudi Utomo Dan KB Kartika Kencana Ngadipuro Datangi Markas Koramil 0811/08 Widang
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Pendampingan Aktif Babinsa Tuban Koramil 0811/07 Soko Kepada Para Petani Jagung Sebagai Upaya Tingkatkan Hasil Panen Warga
    Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Bersama Warga Pembersihan Tempat Pemakaman Umum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sosialisasi Dan Vaksinasi PMK Babinsa Koramil 20 Grabagan Bersama Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Tuban
    Tumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 0811/01 Tuban Bekali Siswa SDN Kutorejo 1 Wawasan Kebangsaan

    Ikuti Kami