Pimpin Apel Gabungan Olahraga Bersama, ini Pesan Danrem 082/CPYJ.

    Pimpin Apel Gabungan Olahraga Bersama, ini Pesan Danrem 082/CPYJ.

    MOJOKERTO, – Di hari Jum’at yang berkah ini Danrem 082/CPYJ Kolonel Inf Unang Sudargo, S.H., M.M. bersama seluruh Prajurit dan PNS Korem 082/CPYJ, Kodim 0815/Mojokerto serta Balak Rem 082/CPYJ yang berjumlah sekitar ± 320 orang melaksanakan Senam Kesegaran Jasmani-88 di lanjutkan pembersihan pangkalan bertempat di Lapangan Cikaran Asrama Korem 082/CPYJ Jl. Gajah Mada No. 04 Kota Mojokerto. Jum’at (3/2/2023).

    Kegiatan ini diawali dengan apel pagi yang dipimpin oleh Komandan Korem 082/CPYJ Kolonel Inf Unang Sudargo, S.H., M.M. mengatakan bahwa Kegiatan Senam Kesegaran Jasmani – 88 yang kita laksanakan hari ini merupakan perintah Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., tentang pengaktifan kembali SKJ 88 yang bertujuan untuk meningkatkan imunitas dan menjaga kebugaran tubuh agar tetap terjaga serta terhindar dari penyakit, sebagai pemanasan sebelum kegiatan olahraga pokok. Kata Danrem.

    Adapun SKJ 88 memiliki 25 gerakan yang bervariasi, mulai dari tahapan pemanasan dan gerakan inti hingga pendinginan. Dalam setiap tahapan gerakan yang dilakukan secara sistematis maka dapat meningkatkan kesegaran, kebugaran dan menciptakan kesehatan jasmani bagi Prajurit. Imbuh Danrem.

    Selesai senam SKJ-88 Danrem 082/CPYJ memberikan penekanan kepada seluruh personil terkait kebersihan, terutama yang menempati rumah dinas Cikaran agar selalu dirawat dan dipelihara kebersihan pangkalan, kegiatan tersebut dilakukan untuk menjaga lingkungan agar tetap bersih dan nyaman serta tercipta lingkungan yang sehat.

    “Kegiatan Pembersihan lingkungan ini bertujuan untuk kepedulian perorangan serta memupuk jiwa gotong royong setiap prajurit dan PNS Korem 082/CPYJ akan pentingnya hidup Sehat dan Rapi.” Pungkas Kolonel Unang. (Penrem 082/CPYJ)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0811/07 Soko Bersama Tim BPN Kabupaten...

    Artikel Berikutnya

    Sukseskan Program Pemerintah, Koramil 0811/11...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Pastikan Lancar Dan Aman, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Kawal Pendistribusian Kotak Suara Pemilu Tahun 2024
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Pendampingan Aktif Babinsa Tuban Koramil 0811/07 Soko Kepada Para Petani Jagung Sebagai Upaya Tingkatkan Hasil Panen Warga
    Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Bersama Warga Pembersihan Tempat Pemakaman Umum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sosialisasi Dan Vaksinasi PMK Babinsa Koramil 20 Grabagan Bersama Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Tuban
    Tumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 0811/01 Tuban Bekali Siswa SDN Kutorejo 1 Wawasan Kebangsaan

    Ikuti Kami