Pembangunan Mushola Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban Capai 50%

    Pembangunan Mushola Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban Capai 50%

    TUBAN, – Satgas TMMD Ke – 113 Kodim 0811 Tuban yang dilaksanakan di Desa Kaligede, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban hingga saat ini sasaran fisik telah terlihat. Hal tersebut berkat kerjasama yang baik antar seluruh unsur yang terlibat dalam TMMD tersebut, salah satu sasaran yang menjadi target pengerjaan adalah pembangunan Mushola Al-Ikhlas dengan ukuran 9×7 Meter yang terletak di RT 09 RW 02 Desa Kaligede ini yang tahap pengerjaannya sudah mencapai 50%, Minggu (29/05/2022).

    Pengerjaan Renovasi mushola yang ditargetkan selesai pembangunannya pada akhir TMMD menjadi suatu tantangan sendiri bagi anggota Satgas karena dengan waktu yang terbatas dapat menyelesaikan pembangunan dan diharapkan dapat segera dipergunakan untuk kegiatan ibadah dan sarana mengaji anak-anak warga Kaligede.

    Berkat kerja keras tim Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban bersama masyarakat setempat yang sangat proaktif saling bahu membahu mengejar target pembangunan tersebut, sehingga pembangunan telah mencapai pemlesteran, plamir dan masih akan terus dikebut pengerjaannya, tentu saja dengan perencanaan yang matang sehingga proses pembangunan dapat berjalan efektif dan mencapai target.

    Sementara itu Pasiter Kodim 0811 Tuban Kapten Czi Khairil Anwar mengatakan, alhamdulillah berkat kerja keras kita semua pembangunan mushola sudah mencapai 50 %, semoga selesai sesuai waktu yang di tentukan. Sehingga dapat bermanfaat untuk kepentingan masyarakat.”tutupnya (Pendim 0811)

    TUBAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban, Capai Proses...

    Artikel Berikutnya

    Sebagai Ajang Silaturahmi Karang Taruna...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    151 M Jalan Desa Kaligede di Bangun Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Pendampingan Aktif Babinsa Tuban Koramil 0811/07 Soko Kepada Para Petani Jagung Sebagai Upaya Tingkatkan Hasil Panen Warga
    Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Bersama Warga Pembersihan Tempat Pemakaman Umum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sosialisasi Dan Vaksinasi PMK Babinsa Koramil 20 Grabagan Bersama Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Tuban
    Tumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 0811/01 Tuban Bekali Siswa SDN Kutorejo 1 Wawasan Kebangsaan

    Ikuti Kami