Menjadi Inspektur Upacara, Danramil 15 Jenu Tuban Sampaikan Pesan Kepada Generasi Penerus Bangsa

    Menjadi Inspektur Upacara, Danramil 15 Jenu Tuban Sampaikan Pesan Kepada Generasi Penerus Bangsa

    TUBAN, - Danramil 0811/15 Jenu Kodim 0811 Tuban Kapten Czi Khoiril Anwar bertindak sebagai Inspektur Upacara dalam rangka upacara hari senin yang di laksanakan di halaman SMK Manbail Futuh Beji Tuban, Senin (16/1/2023).

    Dalam amanatnya Danramil 15/Jenu Kapten Czi Khoiril Anwar menyampaikan, bahwa upacara bendera dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan memimpin serta membina kekompakan dan kerja sama.

    Penyelenggaraan upacara bendera ini juga merupakan suatu wujud nyata penghargaan kepada jasa para Pahlawan kusuma bangsa dalam mempertahankan sang Merah Putih tetap berkibar di Bumi Nusantara.

    Sudah waktunya kita melakukan perubahan pola belajar yang aktif agar siswa lebih disiplin dan mematuhi tatakrama serta etika di sekolah yang wajib dijalankan.

    Selain itu juga, Danramil mengajak siswa sebagai generasi penerus, untuk menjunjung tinggi martabat bangsa, dengan menjadikan diri sebagai tauladan yang dapat berguna bagi keluarga dan lingkungan, lebih-lebih bagi Bangsa Indonesia tercinta.”tutup Danramil.(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Majelis Ar Ridwan Tuban Bersholawat Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Pesan Danramil 09 Jatirogo Tuban : Jadilah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Sinergitas TNI Polri Menjaga Stabilitas Keamanan Selama Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Pastikan Lancar Dan Aman, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Kawal Pendistribusian Kotak Suara Pemilu Tahun 2024
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Pendampingan Aktif Babinsa Tuban Koramil 0811/07 Soko Kepada Para Petani Jagung Sebagai Upaya Tingkatkan Hasil Panen Warga
    Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Bersama Warga Pembersihan Tempat Pemakaman Umum
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sosialisasi Dan Vaksinasi PMK Babinsa Koramil 20 Grabagan Bersama Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Tuban
    Tumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 0811/01 Tuban Bekali Siswa SDN Kutorejo 1 Wawasan Kebangsaan

    Ikuti Kami